Kabartenggara.com - H. Yosef Sahaka selaku Wakil Bupati terpilih Periode 2025 - 2030 Kabupaten Kolaka Timur (Koltim), Membuka secara resmi Open Ojek Gabah di Kelurahan Woitombo, Kecamatan Mowewe, Sabtu 4/12/2025.
Dalam Kegiatan tersebut selain di hadiri langsung H.Yosef Sahaka yang didampingi IBu Yosef, turut Marwan Camat Mowewe, Hasrin Lurah Woitombo dan Toko Masyarakat, Toko Pemuda, serta Masyarakat Mowewe lainya.
Yosef Sahaka Dalam Sambutan singkat nya, mengucapkan Ucapan Alhamdulillaahirabbilalamin pada siang ini, masih kita di berikan Nikmat sehat, Nikmat kuat untuk turut menyaksikan salah satu Open Ojek Gabah dan membuka kegiatan ini.
Selanjut nya Yosef mengingatkan, agar Open seperti ini harus di Utamakan Ketangkasan dan Kelincahan karena Medannya area persawahan.
"Saya harapkan, Dalam Kegiatan Open Ojek Gabah ini yang paling di utamakan adalah disiplin dalam tanding, harapnya.
Sementara Kornelis Wongga, Selaku Ketua panitia kegiatan Open Ojek Gabah, mengatakan, kami adakan kegiatan ini merupakan permintaan masyarakat, karena mereka harus buat hiburan ,apalagi baru usai paska panen padi Sawah.
Masih Kornelis mengungkapkan, pelaksanaan kegiatan cuma Dua hari Sabtu dan Minggu, dan jumlah 26 peserta yang ikut dalam Kegiatan Open ini.
Dari 26 peserta akan di rengking hasil pemenang Open Ojek Gabah sampai juara 3 saja, Ungkap nya.
Kontributor : Plwd